Namun, tahukah Moms jika setiap jeans memiliki cara perawatan yang berbeda? Hal ini diungkapkan oleh seorang fashion stylist, Dheniel Algamar.
“Perawatan jeans macam-macam, jadi di dalam jeans itu kita jarang banget untuk periksa bagaiaman cara merawat jeans,” ucap Dheniel beberapa waktu lalu.
“Maka sebelum memutuskan untuk bagaimana cara melakukan perawatan jeans, sebaiknya cek terlebih dahulu keterangan yang ada di dalam jeans,” lanjut Dheniel.
Baca Juga : Tak Hanya untuk Menunjang Penampilan, Pemakaian Lipstik Punya Manfaat Luar Biasa
Namun, pada umumnya hampir seluruh jeans akan luntur ketika pertama kali dicuci.
Serunya Kegiatan Peluncuran SoKlin Liquid Nature French Lilac di Rumah Atsiri Indonesia
Penulis | : | Finna Prima Handayani |
Editor | : | Soesanti Harini Hartono |
KOMENTAR