Nakita.id - Gumoh adalah keluarnya cairan putih dari mulut bayi terutama setelah diberi susu.
Terjadinya gumoh berkaitan dengan salah satu fungsi organ bayi yang belum sempurna, yakni sfingter (katup lambung) yang ada di antara kerongkongan dan lambung.
Baca Juga : #WelcomeMyLovelyBaby: Kebiasaan Ibu Baru yang Bikin Bayi Sering Gumoh, Begini Penanganan yang Tepat
Sebagai orangtua, apalagi orangtua baru, sering kali khawatir saat melihat anak mengalami gumoh.
Meskipun begitu, gumoh pada bayi sebenarnya bukan kondisi serius Moms.
Sayangnya karena sudah terlanjur panik, banyak ibu yang buru buru mencara pengobatan untuk gumoh.
Padahal gumoh sebenarnya tidak memerlukan obat apa pun.
Penulis | : | Nia Lara Sari |
Editor | : | Soesanti Harini Hartono |
KOMENTAR