Berikut fakta-fakta mengenai ear candle yang perlu Moms ketahui, diantaranya:
Baca Juga : Cuma Pakai Handuk, Adik Atta Halilintar Ini Pamer Isi Penthouse Mewah Seharga 67 Juta Per Malam!
Tidak ada kotoran yang keluar
Bukannya membersihkan kotoran dalam telinga, ear candle justru membawa bahaya.
Setelah seseorang melakukan perawatan ear candle, lilin biasanya akan mengeluarkan gumpalan kecil berwarna kuning kecokelatan.
Baca Juga : Disiplin dan Mandiri Ciri Anak Sukses, Moms Bisa Ajari Lewat Satu Kegiatan Ini!
Kotoran yang kita lihat setelah proses perawatan tersebut bukanlah kotoran di dalam telinga kita, tetapi lelehan lilin setelah proses pembakaran.
Membawa dampak lain pada kesehatan telinga
Dilansir dari webmd.com, jika seseorang telah merasakan bahaya penggunaan ear candle, maka ia harus membersihkannya menggunakan cairan yang mengandung hidrogen peroksida yang bisa didapat sesuai resep dokter.
Source | : | WebMD,Mayo Clinic |
Penulis | : | Nikita Yulia Ferdiaz |
Editor | : | Soesanti Harini Hartono |
KOMENTAR