Tapi, jangan terlalu dibiarkan
Akan ada saat-saat ketika anak akan meragukan dirinya sendiri, itu normal.
Ini adalah kesempatan bagi Moms untuk mengajarkan bahwa dia dapat melakukan sesuatu untuk memperbaiki situasinya.
"Dorong dia untuk memikirkan cara-cara spesifik untuk memperbaiki situasi dan membawanya lebih dekat ke tujuannya," kata Karen Reivich, Ph.D., rekan penulis 'The Optimistic Child'.
Baca Juga : 4 Penyebab Perut Buncit dari Kebiasaan yang Bisa Jadi Tak Moms Sadari
Jangan memberikan harapan yang tidak mungkin
Ketika harapan yang kita berikan terlalu tinggi dibandingkan dengan kemampuannya, ada bahaya kegagalan.
Perempuan Inovasi 2024 Demo Day, Dorong Perempuan Aktif dalam Kegiatan Ekonomi Digital dan Industri Teknologi
Source | : | Smart Parenting |
Penulis | : | Natasha Nur Ananda |
Editor | : | Amelia Puteri |
KOMENTAR