Nakita.id - Sakit gigi memang sangat mengganggu dan terasa menyakitkan.
Solusi yang mudah dilakukan untuk mengobati sakit gigi yaitu dengan menemui dokter gigi.
Namun, ketika Moms pergi ke dokter gigi, terkadang harus menunggu antrian.
Hal ini tentu akan membutuhkan waktu.
Jika Moms ingin mengatasi sakit gigi dengan cepat di rumah, melansir interdent.com beberapa cara ini bisa membantu:
Baca Juga : Begini Cara Menyembuhkan Sakit Gigi Hanya dalam 7 Menit Tanpa Obat
- Tempelkan es atau sayuran beku ke sisi wajah yang sakit
- Minum obat anti-inflamasi, seperti ibuprofen
- Bilas mulut dengan air garam hangat
- Akupresur juga bisa dilakukan untuk mengurangi rasa sakit gigi
- Coba gunakan kantong teh peppermint, untuk meredakan rasa sakit dalam waktu yang singkat
Belajar dari Viralnya Anggur Muscat, Ini Cara Cuci Buah yang Benar untuk Hilangkan Residunya
Source | : | interdent.com |
Penulis | : | Poetri Hanzani |
Editor | : | Poetri Hanzani |
KOMENTAR