Baby blues merupakan suatu kondisi fluktuasi emosi yang terjadi pada ibu baru.
Biasanya yang muncul adalah perasaan bingung, tak berdaya, ketidakmampuan mengurus si kecil, kesepian, terkucil, dan mudah marah.
Baby blues disebabkan adanya perubahan hormon, dimana kadar prolaktin dan laktogen (hormon pembentuk ASI) akan mengalami peningkatan.
Baca Juga : Bersyukurlah Bila Punya Anak dengan Tangan Kidal, Imajinasinya Tinggi dan Hebat dalam Hal-hal Ini
Kondisi ini akan memicu depresi.
Faktor lain yang memicu baby blues adalah ketidaksiapan fisik dan psikis saat memegang status baru sebagai ibu.
Tenang! Moms tidak sendiri.
Ternyata 8-15% ibu baru mengalami fluktuasi emosi yang terjadi usai melahirkan ini.
Baca Juga : Awas Dehidrasi Pada Bayi! Moms Harus Kenali Cara Mencegahnya
Melebarkan Sayap Hingga Mancanegara, Natasha Rizky Gelar Exhibition Perdana di Jepang
Penulis | : | David Togatorop |
Editor | : | David Togatorop |
KOMENTAR