"Minta tolong lah sama yang bertugas, soalnya dia tulang punggung banget buat keluarga," ujar Sundari.
"Orangtua saya nggak ada yang kerja lagi, udah pada tua. Jadinya nggak ada yang bisa kasih dia uang, bayar kontrakan mama nggak ada. Jadinya ngandelin dia doang," tutupnya.
Toys Kingdom dan MilkLife Wujudkan Senyum Anak Negeri untuk Anak-anak di Desa Mbuit
Source | : | YouTube,nakita.id |
Penulis | : | Cynthia Paramitha Trisnanda |
Editor | : | Cynthia Paramitha Trisnanda |
KOMENTAR