Jika membeli mainan elektronik, usahakan baterai atau sumber listrik yang digunakan aman.
Jangan sampai anak mudah membuka baterai karena baterai mengandung bahan kimia.
Hal ini dapat berakibat serius seperti tersedak, pendarahan hingga luka bakar kimia.
Moms juga harus memikirkan ketahanan mainan.
Ingat bahwa bayi senang membanting dan memukul mainan.
Bayi yang senang memukul-mukul juga berisiko terhadap mainan yang runcing dan ada kemungkinan untuk terjepit.
Baca Juga : Hati-hati Moms, 3 Mitos Nutrisi Ini Harus Diketahui Faktanya Lho!
Untuk itu, jangan beli mainan yang memiliki unsur penjepit.
Hindari mainan dengan bahan lateks atau karet seperti balon.
Bahan kimia yang terkandung dalam lateks sangat berbahaya jika masuk ke dalam mulut.
Tekstur lateks sangat mungkin membuat bayi mengunyah bahan tersebut.
Baca Juga : Sebaiknya Tidak Dilakukan, Ini Dampak Tidak Menyenangkan Mencubit Pipi Bayi
Serunya Kegiatan Peluncuran SoKlin Liquid Nature French Lilac di Rumah Atsiri Indonesia
Penulis | : | Nina Kurniyati |
Editor | : | David Togatorop |
KOMENTAR