Nakita.id – Moms tentu tahu kalau anak yang cerdas bukan langsung datang dengan sendirinya.
Perlu ada usaha yang Moms lakukan sejak ia kecil untuk membantu meningkatkan perkembangan otak anak.
Tidak hanya soal akademik, ada beberapa hal yang bisa dan perlu Moms ajarkan kepada si kecil agar anak cerdas.
Hal-hal ini juga sangat berguna untuk caranya bersosialisasi.
Baca Juga : Bersyukurlah Bila Punya Anak dengan Tangan Kidal, Imajinasinya Tinggi dan Hebat dalam Hal-hal Ini
1. Bicara dengan teknik
Ngobrol memang menjadi hal yang umum dilakukan.
Namun, ajarkan kepada si kecil bagaiamana berkomunikasi dengan baik.
Misalnya saat berbicara, ajarkan pada mereka bahwa orang lain juga membutuhkan umpan balik dan membutuhkan waktu untuk berbicara.
Biarkan ia memahami etika mendengarkan orang berbicara.
Dengan begitu, ia juga banyak mendengar dan tidak hanya berbicara saja.
2. Rajin membaca
Baca Juga : Moms, Sebaiknya Lakukan Hal Ini Jika Si Kecil Belum Bisa Membaca
Mengatur Jarak Kelahiran dengan Perencanaan yang Tepat, Seperti Apa Jarak Ideal?
Penulis | : | Nina Kurniyati |
Editor | : | David Togatorop |
KOMENTAR