Nakita.id - Asam urat termasuk penyakit yang sering menyerang orang di usia lanjut.
Penyakit asam urat ini sendiri menyerang bagian sendi pada orang berusia lanjut.
Baca Juga : Atasi Asam Urat dengan Pengobatan Rumah, Ternyata Mudah Moms
Gejala asam urat pada setiap orang bisa berbeda-beda.
Ada yang hanya mengalami satu kali asam urat tanpa mengalami kambuh sama sekali, tapi ada juga yang sering mengeluh asam uratnya kambuh terus-terusan.
Hati-hati, jika tidak segera diobati dapat memicu komplikasi asam urat yang lebih berbahaya, lho.
Berikut ini beberapa komplikasi asam urat yang dapat terjadi bila asam urat Moms tidak segera diobati, yaitu:
1. Tophi
Tophi adalah salah satu komplikasi asam urat paling umum yang ditandai dengan penumpukan kristal-kristal di bawah permukaan kulit.
Biasanya, gumpalan ini akan muncul di sekitar pergelangan tangan dan kaki, jari jemari, dengkul, hingga telinga.
Source | : | everydayhealth.com |
Penulis | : | Ine Yulita Sari |
Editor | : | Cynthia Paramitha Trisnanda |
KOMENTAR