"Mukanya yang kaku dan bahasa tubuhnya yang kaku pula, itu bisa dinilai bisa diprediksi bahwa mereka juga mengalami sebuah tekanan batin dan rasa bersalah," buka Jeng Nimas.
Ia menambahkan, mulut bisa saja berbohong, tapi tidak dengan mata dan bahasa tubuh.
Jeng Nimas mengambil lima buah kartu tarot yang memperlihatkan kondisi psikologis keduanya ketika konferensi pers.
"Dalam menghadapi publik yang seperti kemarin, mereka merasa akan perang, jadi belum apa-apa mimiknya sudah tegang," ungkap Jeng Nimas.
Menurutnya, Syahrini dan Reino Barack sadar kalau tengah menjadi sorotan dan banjir hujatan karena pernikahan mereka.
"Sadar banyak haters, sadar banyak yang mem-bully, sehingga ketika mereka jumpa pers, ketegangan sudah terasa dari auranya," sambungnya.
Baca Juga : Adu Gaya Syahrini VS Luna Maya Kenakan Baju Pengantin Adat, Siapa Lebih Cantik?
L'Oreal Bersama Perdoski dan Universitas Indonesia Berikan Pendanaan Penelitian dan Inovasi 'Hair & Skin Research Grant 2024'
Source | : | YouTube |
Penulis | : | Diah Puspita Ningrum |
Editor | : | Saeful Imam |
KOMENTAR