Ketika menelisik pada situs Airbnb.com, 'Rumah Pohon' memiliki tiga kamar yang letaknya tidak berjauhan namun menyuguhkan pemandangan indah yang berbeda setiap kamarnya.
Sayangnya, kamar mandinya terletak di luar kamar alhasil ketika ingin ke kemar mandi pengunjung harus turun dari rumah pohon tersebut.
Dari berbagai foto yang diunggah oleh Airbnb.com, dinding dan lantai penginapan itu terbuat dari kayu termasuk perabot di dalamnya.
Baca Juga : Wanita Ini Tega Cabuli Anaknya dan Rekam Aksinya untuk Dapatkan Uang
Di dalam kamar terdapat satu kasur busa dengan ranjang kayu, satu meja kayu kecil dengan kipas angin.
Ada pula selimut yang tidak terlalu tebal namun nyaman untuk digunakan.
Moms bisa menikmati sarapan di balkon dengan menikmati pemandangan indah di luar.
Baca Juga : Rumah Crazy Rich Tanjung Priok, Ada Lift Pribadi Menuju Kamar yang Buat Raffi Ahmad Tercengang
Social Bella 2024, Dorong Inovasi dan Transformasi Strategis Industri Kecantikan Indonesia
Source | : | airbnb.com |
Penulis | : | Riska Yulyana Damayanti |
Editor | : | Poetri Hanzani |
KOMENTAR