Nakita. id - Moms pasti sering mengirim karangan bunga atau membawa bunga saat ingin menjenguk ke rumah sakit bukan?
Membawa bunga atau karangan bunga memang dimaksudkan sebagai bentuk empati, dan juga penyemangat agar sang pasien cepat sembuh.
Tapi Moms, sebenarnya kita tidak diizinkan membawa dan memberikan rangkaian bunga pada pasien yang tengah dirawat di rumah sakit.
Baca Juga : Bukan Jenguk Dhani, Ternyata Maia Estianty ke Surabaya Naik Jet Pribadi Untuk Acara Penting Ini!
Hal ini diungkapkan oleh dokter spesialis mikrobiologi klinis, dr Anis Karuniawati, SpMK, Ph.D
"Untuk mengirim bunga itu tidak boleh, jadi bunga sebagus apapun tidak boleh dikirim ke rumah sakit.
Serunya Kegiatan Peluncuran SoKlin Liquid Nature French Lilac di Rumah Atsiri Indonesia
Penulis | : | Ine Yulita Sari |
Editor | : | David Togatorop |
KOMENTAR