Kafein yang ada pada kopi juga memiliki beberapa sifat antioksidan yang dapat membantu menenangkan bagian yang meradang pada otak.
Akan tetapi, perlu diperhatikan bahwa kafein juga memiliki efek samping seperti kecemasan, sakit kepala, gelisah, dan peningkatan tekanan darah.
Sehingga minum kopi lebih dari porsinya juga dapat memicu peradangan yang berakhir pada depresi.
Jadi, Moms dan Dads juga harus memerhatikan batas kondisi tubuh dalam menerima asupan kafein ya, agar tetap mendapatkan dampak positif dari minum kopi!
Baca Juga : Ayah Berperan Lebih Besar Dalam Hidup Anak Perempuan, Jangan Iri Moms!
Source | : | Reader's Digest |
Penulis | : | Rachel Anastasia Agustina |
Editor | : | Nita Febriani |
KOMENTAR