Faktanya, Si Kecil akan terbiasa dengan perubahan ASI yang sedikit sesuai dengan yang bisa tubuh Moms produksi.
Baca Juga : Mama Boleh Menyusui Saat Puasa, Asalkan...
Apakah menyusui saat puasa berbahaya untuk Moms? Jawabannya adalah tidak.
Asalkan Moms tetap bisa menjaga asupan nutrisi yang masuk ke dalam tubuh Moms.
Menyusui pasti memakan energi kan Moms.
Jika Moms kekurangan energi nantinya akan menimbulkan dampak negatif pada tubuh sendiri dan bukan pada S Kecil.
Jadi Moms harus mulai mencari tahu diet sehat agar Moms tetap energik meskipun menyusui saat puasa.
Source | : | babycenter.com |
Penulis | : | Rachel Anastasia Agustina |
Editor | : | Nita Febriani |
KOMENTAR