Nakita.id - Beberapa waktu lalu, Gading Marten menyempatkan waktu menemani anak semata wayangnya berlibur ke Bali.
Gading menyusul Gempi dan mantan istrinya Gisel yang sedang berlibur ke Bali selama beberapa hari.
Kebahagiaan Gading dan Gempi diabadikan Gading melalui tayangan di akun YouTube pribadinya, Papa Gading.
Baca Juga : I Am an ActiFE Mom, In Control, and Protected
Gading memperlihatkan perjalanannya menuju ke Bali bersama salah seorang rekannya untuk menyusul Gempi.
Setelah sampai di Bali dan bertemu Gempi, Gading dan Gempi sama-sama tak bisa menyembunyikan raut bahagianya.
Mereka bertemu di sebuah taman bermain dan menyempatkan waktu bermain bersama, juga dengan Gisel.
Serunya Van Houten Baking Competition 2024, dari Online Challenge Jadi Final Offline
Source | : | YouTube |
Penulis | : | Cynthia Paramitha Trisnanda |
Editor | : | Cynthia Paramitha Trisnanda |
KOMENTAR