Andovi juga memberikan caption dalam unggahannya tersebut yang berbunyi
"Lord Varys sitting on the Iron Throne with Sansa Stark standing beside him. Thank you @shyafira & @rafsilk for the amazing Game Of Thrones Watch Party. We are the number one Game Of Thrones Fan Club in Indonesia. Disagree? You're welcome to challenge this and claim the Iron Throne of Indonesian Fandom. Valar Morghulis. @gameofthrones ????: @hanscreen #GameOfThrones #WatchParty #IndonesianIronThrone"
Dari caption-nya itu, Andovi mengaku bahwa dirinya adalah fans Indonesia dari serial Game of Thrones.
Ternyata, Andovi sengaja berpenampilan seperti itu untuk ditujukan kepada seluruh fans Game of Thrones di Indonesia.
Sontak, ungahannya langsung banjir komentar positif dari para netizen, terlebih dari fans serial tersebut.
Kebanyakan netizen memuji tentang totalitas Andovi dengan penampilannya dalam postingannya itu.
Diketahui, sosok Lord Varys merupakan salah stu tokoh dalam serial Game of Thrones.
Ia adalah kasim dan anggota dari Small Council, Varys juga seseorang yang pintar dalam hal menyamar.
Bersama Littlefinger, Lord Varys selalu waspada akan apa yang terjadi di Court.
Baca Juga : Putuskan Memotong Jenggot yang Dipelihara 7 Tahun, Jason Momoa Punya Misi Selamatkan Bumi
Source | : | |
Penulis | : | Safira Dita |
Editor | : | Cynthia Paramitha Trisnanda |
KOMENTAR