Nakita.id – Ketika Moms memiliki anak perempuan, mungkin komentar yang paling sering diutarakan oleh keluarga dan orang-orang di sekitar saat berkunjung adalah “Wah, anaknya cantik sekali.”
Sekilas komentar tersebut terdengar wajar, mungkin Moms juga merasa senang ketika Si Kecil mendapatkan pujian atas penampilannya.
Namun, dalam sebuah penelitian baru-baru ini, dikatakan bahwa membantu Si Kecil mengenali kemampuan mereka di luar penampilan juga tak kalah penting.
Baca Juga : Berikan yang Terbaik, Bahan Alami Harus Jadi Pilihan Utama Agar Bayi Terlindungi
Hal tersebut dapat membuat anak perempuan tumbuh lebih percaya diri dan meningkatkan harga diri mereka.
Melansir dari laman motherly.com, berikut ini lima kalimat yang dapat meningkatkan harga diri seorang anak perempuan:
1. Kamu adalah anak yang kuat
Orangtua mungkin dapat mengontrol apa yang terjadi di rumah, tapi di luar itu, belum tentu.
Apalagi saat ini perkembangan teknologi yang begitu pesat, membuat Si Kecil mungkin terpapar dalam dunia maya yang memberikan standar tersendiri pada penampilan wanita.
Baca Juga : #LovingNotLabelling: Bukan Melabel 'Aneh', Ini yang Harus Dilakukan Orangtua Saat Anak Punya Teman Khayalan
Kulkas Side by Side New Belleza 4 Pintu dari Polytron, Dirancang Khusus untuk Dukung Tren Gaya Hidup Modern
Source | : | mother.ly |
Penulis | : | Ratnaningtyas Winahyu |
Editor | : | Nita Febriani |
KOMENTAR