Sebelumnya, diketahui Tya telah memiliki seorang anak laki-laki bernama Arif Jiwa Asyraf, yang kini sudah berusai 2 tahun.
Kelahiran anak kedua Tya dan Asyraf ini mendatangkan kebahagiaan bagi banyak orang.
Tak hanya untuk kedua orangtuanya, namun juga untuk kakek, nenek, dan saudara lainnya.
Termasuk juga Siti Nurhaliza yang ikut senang atas kelahiran cucu perempuan pertamanya ini.
Melalui Instagram stories-nya, Siti pun membagikan video berisi potret cantik sang cucu.
Siti mengunggah ulang dari Instagram Tengku Zawyah, ibu kandung Asyraf, yang tak lain mantan istri dari suaminya, Datuk Khalid Mohammed Jiwa.
Baca Juga : Gelar Gala Dinner Super Mewah, Syahrini Berikan Hadiah Kejutan Istimewa untuk Suami, Maknanya Mendalam!
Rayakan Hari Ibu dengan Kenyamanan di Senyaman, Studio Yoga dan Meditasi Khusus Wanita Berdesain Modern serta Estetik
Source | : | |
Penulis | : | Maharani Kusuma Daruwati |
Editor | : | Cynthia Paramitha Trisnanda |
KOMENTAR