Mayat ibunya Viktoriya Devyatkina (27) dan ayahnya (34) yang tidak disebutkan namanya tewas di dalam apartemen itu.
Saat ditemukan kondisi Alexandra sungguh lemah, dan kurus sehingga petugas medis membawanya ke rumah sakit terdekat.
Dia mengalami dehidrasi parah dan kekurangan gizi, tetapi nyawanya tidak terancam, menurut laporan penegak hukum.
Penyebab kematian kedua orangtuanya juga masih menjadi misteri.
Tidak jelas apakah karena sebab alami, atau karena aksi pembunuhan.
Polisi menemukan jarum suntik tertinggal di apartemennya, dan pasangan ini diyakini sebagai pengguna narkoba.
Source | : | intisarionline |
Penulis | : | Ine Yulita Sari |
Editor | : | Cynthia Paramitha Trisnanda |
KOMENTAR