Baca Juga: Bakal Jadi Tren Baju Lebaran 2019: Luaran Full Bordir Warna Putih ala Nia Ramadhani
4. Jangan mau ditarik-ulur
Apabila mantan kekasih mencoba untuk menghubungi kembali, janganlah mencoba-coba untuk memberikan respons sebelum perasaan kalian menjadi netral.
Kalian tidak akan bisa cepat sembuh dari rasa sakit hati setelah putus apabila terus berhubungan dengan orang yang bersangkutan.
Namun, bukan mustahil untuk menjalin hubungan sebagai teman dengan mantan kekasih setelah perasaan kalian benar-benar hilang.
Baca Juga: Kaftan Motif Ayu Ting Ting Koleksi dari Bella Shofie, Bakal Jadi Tren Baju Lebaran 2019
5. Sibukkan diri
Cobalah untuk memandatkan aktivitas seperti jalan-jalan, pergi dengan teman, dan cari makan di luar.
Lakukan apa pun yang bisa membuat kalian pergi dari rumah dan merasa sibuk.
Sekali-kali kalian boleh mencoba "terapi belanja" untuk mengembalikan mood kembali.
Jangan hanya duduk di rumah dan menutup diri dari orang lain.
Baca Juga: Pakai Hijab, Penampilan Baru Retno Marsudi Menteri Luar Negeri Indoneisa Banjir Pujian
Source | : | psycology today,Tribun Jateng |
Penulis | : | Diah Puspita Ningrum |
Editor | : | David Togatorop |
KOMENTAR