Kuku pada kaki biasanya karena kulit kering atau terlalu banyak gesekan pada satu area, seperti gesekan berulang yang disebabkan oleh sepatu yang tidak pas, apalagi sepatu hak tinggi.
Melansir dari top10homeremedies, ternyata ada lho Moms cara alami untuk menghilangkan kapalan.
Ditambah lagi, ramuan ini bisa dibuat hanya dalam #5MenitAja.
Baca Juga: #5MenitAja Buat Perhiasan yang Kusam Kembali Berkilau Seperti Baru
Berikut cara #5MenitAja buat ramuan rumahan untuk menghilangkan kapalan:
1. Buat Jus Lemon
Jus lemon dan kulit lemon bisa digunakan dalam perawatan kapalan.
Sifat asam lemon akan membantu menghilangkan kapalan dengan sangat cepat.
Letakkan potongan kecil kulit lemon di atas daerah kapalan, lalu perban agar tetap di tempatnya dan biarkan semalam.
Baca Juga: Leher Kaku Karena Posisi Tidur yang Salah? Cukup #5MenitAja untuk Merenggangkannya Kembali Moms
Source | : | Top10homeremedies |
Penulis | : | Salmaa Awwaabiin |
Editor | : | Nita Febriani |
KOMENTAR