Nakita.id - Mantan penyanyi Mayangsari memang kerap menjadi bahan perbincangan.
Walaupun ia sudah memutuskan mundur dari dunia hiburan, nyatanya pamor Mayangsari tetap naik.
Apalagi cap 'pelakor' yang terus menempel dalam dirinya terus membuat Mayangsari menjadi bahan cibiran.
Tak hanya mendapat cibiran, rupanya Mayangsari juga pernah mendapat perlakuan yang kurang mengenakkan.
Baca Juga: Jangan Ditiru! Demi Dapat Like dan Follower, Selebgram Ini Nekat Rusak Patung Berusia 200 Tahun
Ia sempay diusir oleh sauada Bambang Trihatmodji saat menyambangi keluarga cendana.
Mangutip Surya Malang yang melihat berkas NOVA 2008, saat Soeharto meninggal, rupanya Mayangsari nekat berkunjung ke keluarga cendana bersama Bambang Trihatmodjo dan putri semata wayangnya, Khirani Trihatmodjo.
Tak ada yang tahu mengenai motif Mayangsari sampai nekat meyambangi keluarga cendana.
Publik menduga bahwa ia ingin terlihat seperti menantu yang baik, sehingga memberikan doa yang terakhir kali untuk sang mertua.
Dalam foto yang beredar, Mayangasarti terlihat bersimpuh dengan muka menunduk.
Sementara itu, Bambang Trihatmodjo terlihat duduk di sampingnya sambil menggendong sang anak.
Namun ternyata kedatangan Mayangsari tidak diindahkan oleh dua anak dari Soeharto, yaitu Mamiek dan Titiek.
Belajar dari Viralnya Anggur Muscat, Ini Cara Cuci Buah yang Benar untuk Hilangkan Residunya
Source | : | Grid.ID,Surya |
Penulis | : | Salmaa Awwaabiin |
Editor | : | Saeful Imam |
KOMENTAR