Nakita.id - Kabar duka kembali menyelimuti Tanah Air.
Istri mantan Presiden ke-6 RI Susilo Bambang Yudhoyono, yakni Ani Yudhoyono dikabarkan baru saja meninggal dunia.
Ani Yudhoyono, meninggal dunia setelah berjuang selama 4 bulan melawan penyakit leukemia yang dideritanya.
Mantan ibu negara ini meninggal dunia pada Sabtu (1/6/2019) pukul 11.50 waktu Singapura.
Kabar ini diketahui dari tayangan langsung Kompas TV siang ini.
Baca Juga: BREAKING NEWS: Ani Yudhoyono Meninggal Dunia Setelah 4 Bulan Lawan Leukemia
Ani Yudhoyono mengembuskan napas terakhirnya di ruang ICU National University Hospital Singapura.
Rencananya Ani akan dimakamkan di kampung halamannya.
Melansir cancercenter, leukemia dapat berkembang ketika DNA dalam sel darah yang disebut leukosit bermutasi atau berubah, kemudian melumpuhkan kemampuan mereka untuk mengendalikan pertumbuhan dan pembelahan.
Risiko leukemia biasanya meningkat dengan bertambahnya usia seseorang.
Akan tetapi, penyakit ini juga dapat berkembang pada orang berusia di bawah 20 tahun.
Penyakit ini berisiko menyerang beberapa orang dengan kondisi tertentu, meliputi:
Baca Juga: Ikut Berduka, Masyarakat Indonesia Cuitkan 3 Hashtag Kepergian Ani Yudhoyono
Belajar dari Viralnya Anggur Muscat, Ini Cara Cuci Buah yang Benar untuk Hilangkan Residunya
Source | : | cancercenter.com |
Penulis | : | Poetri Hanzani |
Editor | : | Poetri Hanzani |
KOMENTAR