Nakita.id - Tak perlu diragukan lagi kiprah Raffi Ahmad di dunia hiburan.
Karirnya yang kini sedang berada di puncak tentu tak lepas dari dukungan orang-orang terdekat Raffi Ahmad.
Salah satu sosok yang berpengaruh pada kesuksesan Raffi adalah Amy Qanita.
Baca Juga: Berikan yang Terbaik, Bahan Alami Harus Jadi Pilihan Utama Agar Bayi Terlindungi
Mama Amy yang tak lain adalah ibunda dari Raffi Ahmad memang selalu memberikan dukungan untuk anak laki-lakinya itu.
Bahkan Raffi kerap memberikan kejutan untuk sang ibunda karena dukungan yang tak berhenti mengalir dari wanita yang telah melahirkannya ke dunia.
Sederet barang mewah hingga mobil mewah telah Raffi berikan pada sang ibunda.
Bahkan baru-baru ini keluarga besar Raffi Ahmad diketahui sedang berlibur ke Benua Australia.
Baca Juga: Raffi Ahmad Punya Koleksi Mobil Seharga Miliaran, Amy Qanita Justru Sedih Setiap Kali Melihatnya
Mengatur Jarak Kelahiran dengan Perencanaan yang Tepat, Seperti Apa Jarak Ideal?
Source | : | |
Penulis | : | Yosa Shinta Dewi |
Editor | : | Nita Febriani |
KOMENTAR