Agar ini terjadi, pertama-tama leher rahim harus bergerak dari posisi posterior ke posisi anterior, sehingga lebih mengarah ke depan.
Proses ini juga disebut sebagai pematangan rahim, berjam-jam sebelum persalinan terjadi, leher rahim akan menyesuaikan posisi dan sedikit memendek.
Moms mungkin tidak merasakan ini terjadi sama sekali, atau mungkin menyadari kontraksi ringan, teratur, sakit punggung atau sakit perut.
Baca Juga: Dampak Negatif Bermain Gadget Pada Si Kecil: Pemicu Depresi Hingga Penurunan Kualitas Tidur
Sebagai akibat dari perubahan ini, sumbat lendir di leher rahim Moms mungkin keluar.
Ini disebut petunjuk dan merupakan tanda bahwa tubuh sedang bersiap-siap untuk persalinan.
Lendir yang keluar biasanya terlihat seperti jeli dan kadang ada sedikit darah yang ikut keluar.
Gejala lain bahwa tubuh sedang bersiap untuk persalinan mungkin termasuk pecahnya air ketuban, perut kembung, dan merasa berbeda secara emosional.
Melebarkan Sayap Hingga Mancanegara, Natasha Rizky Gelar Exhibition Perdana di Jepang
Source | : | babycentre.co.uk |
Penulis | : | Anisa Annan |
Editor | : | Poetri Hanzani |
KOMENTAR