Menanggapi kemarahan Ayu tersebut, Joice pun mengatakan bahwa Ayu tengah mengalami katarsis.
“Kalau kita lihat, Ayu sedang katarsis. Jadi katarsis itu adalah sebuah cara yang kita lakukan untuk meredamkan ketegangan-ketegangan yang kita alami. Entah kemarahan, kekecewaan, kekesalan. Jadi di sini memang ada unsur untuk mengeluarkan kemarahan dan ketegangan tadi dalam bentuk agresivitas,” jelas Joice.
Wah, semoga warganet tidak berkomentar yang aneh-aneh lagi ya, Moms.
Source | : | youtube.com,instagram.com |
Penulis | : | Ratnaningtyas Winahyu |
Editor | : | Saeful Imam |
KOMENTAR