4. Beri panduan
Jika melihat Si Kecil memukul temannya, sebaiknya jangan marahi dia namun suruhlah untuk meminta maaf dan jelaskan bahwa perbuatannya tak baik serta jelaskan dampaknya.
Selidiki pula anak berperilaku demikian karena melihat dari tayangan televisi, perilaku temannya atau kakakknya.
Baca Juga: Agung Hercules Idap Kanker Otak, Peneliti Sebut Pakai Ponsel Selama 15 Jam Bisa Jadi Pemicunya
Jangan bosan untuk beri tahu bahwa memukul itu tidak baik serta jelaskan dampak buruknya bagi Si Kecil dan teman yang dipukul.
Jadi, daripada Moms melabel Si Kecil sebagai anak nakal, lakukan hal tersebut agar anak tak lagi pukul temannya ya Moms, #LovingNotLabelling.
#GridNetworkJuara
Belajar dari Viralnya Anggur Muscat, Ini Cara Cuci Buah yang Benar untuk Hilangkan Residunya
Source | : | Kompas.com |
Penulis | : | Riska Yulyana Damayanti |
Editor | : | Cynthia Paramitha Trisnanda |
KOMENTAR