Nakita.id - Ketika berbicara mengenai menurunkan berat badan, diet dan olahraga tentu menjadi pilihan yang tepat bukan?
Nah, saat diet tentu pola makan Moms pun akan ikut berubah.
Bahkan, Moms diharuskan mengonsumsi lebih banyak sayuran dan buah.
Selain apel, pisang, dan mangga, Moms juga bisa mencoba konsumsi buah bit untuk menurunkan berat badan.
Baca Juga: Disebut Bisa Menaikkan Trombosit Penderita DBD, Buah Bit Berbahaya untuk Orang dengan 6 Kondisi Ini
Buah bergizi ini bahkan dipercaya dapat meningkatkan peluang umur panjang, dan mencegah penyakit kronis.
Tidak hanya mengandung vitamin C, folat, dan serat, namun jika diminum dalam bentuk jus secara teratur, buah bit dapat meningkatkan kesehatan mental dan fisik Moms.
Manfaatnya, Moms menjadi lebih kuat, sistem pencernaan membaik, kesehatan seksual meningkat, dan tekanan darah menurun.
Melansir thehealthsite, inilah cara kerja buah bit yang bisa membantu Moms menurunkan berat badan.
Source | : | thehealthsite.com |
Penulis | : | Poetri Hanzani |
Editor | : | Poetri Hanzani |
KOMENTAR