Orangtua harus berkonsultasi dengan dokter mengenai masalah tidur Si Kecil ketika beberapa hal ini terjadi.
Baca Juga: Ternyata ini Penyebab Bayi Menangis yang Perlu Moms Tahu
Diantaranya yaitu saat bayi menangis kesakitan, kebiasaan atau pola tidur bayi tiba-tiba berubah, bayi tidak bisa ditenangkan oleh orangtua atau pengasuh dan masalah tidur bayi tersebut terjadi selama berminggu-minggu.
Selain itu, bayi yang menangis dan kesulitan saat menyusu, sehingga bayi tidak mendapatkan ASI atau susu formula yang cukup juga patut di perhatikan lagi.
Baca Juga: 3 Masalah Tidur Pada Bayi
L'Oreal Bersama Perdoski dan Universitas Indonesia Berikan Pendanaan Penelitian dan Inovasi 'Hair & Skin Research Grant 2024'
Source | : | medical news today |
Penulis | : | Yolla Octarina |
Editor | : | Cynthia Paramitha Trisnanda |
KOMENTAR