Nakita.id - Isu mengenai berlian palsu milik Barbie Kumalasari masih mengundang perhatian publik.
Bagaimana tidak, bahkan pengacara kondang Hotman Paris pun sampai buka suara mengenai ini.
Ia juga sempat menantang Barbie Kumalasari untuk membuktikan keaslian berlian tersebut, jika memang asli Hotman Paris akan menyembahnya.
Baca Juga: Berikan Perlindungan Alami Saat Puasa, Si Kecil Sehat dan Orangtua Pun Tenang
Dilain sisi, aktris sekaligus penyanyi Nagita Slavna juga memberikan tanggapannya.
Belum lama ini ibu dari Rafathar ini memberikan jawaban yang kerap mencuri perhatian publik.
Seperti dilansir dari tayangan pada kanal YouTube Rumah Seleb MNCTV yang dipublikasikan Jumat (5/7/2019) kemarin.
Ketika ditanyai sedang ada berita apa hari ini, nampaklah artikel tentang perseteruan Hotman Paris dan Barbie Kumalasari terkait berlian 30 karat itu.
Tidak banyak berbicara, Raffi Ahmad dan Vega Darwanti bertanya kepada Nagita mengenai berlian apa yang dia punya.
Social Bella 2024, Dorong Inovasi dan Transformasi Strategis Industri Kecantikan Indonesia
Source | : | YouTube |
Penulis | : | Rachel Anastasia Agustina |
Editor | : | Cynthia Paramitha Trisnanda |
KOMENTAR