Nakita.id – Tahun 2013 lalu, publik sempat dihebohkan dengan pernikahan aktris cantik Bella Saphira.
Bagaimana tidak, setelah lama melajang akhirnya Bella Saphira melabuhkan hatinya pada seorang pria.
Bukan pria sembarangan, suami Bella Saphira adalah seorang petinggi TNI.
Tidak hanya itu, keputusan Bella untuk menjadi mualaf juga tak kalah mengagetkan.
Baca Juga: Berikan Perlindungan Alami Saat Puasa, Si Kecil Sehat dan Orangtua Pun Tenang
Saat kabar tersebut tersebar, tak sedikit orang yang berkomentar miring.
Namun, Bella memilih bungkam dan menunjukkan bahwa hubungannya dengan keluarganya tetap baik-baik saja walau beda keyakinan.
Perlahan Bella pun mulai mundur dari dunia keartisan yang telah membesarkannya.
Sebagai istri Sekretaris Menkopolhukam, kini ia lebih aktif mengikuti berbagai kegiatan dengan ibu-ibu Dharma Wanita Persatuan Polhukam.
Mengatur Jarak Kelahiran dengan Perencanaan yang Tepat, Seperti Apa Jarak Ideal?
Source | : | instagram.com |
Penulis | : | Ratnaningtyas Winahyu |
Editor | : | Poetri Hanzani |
KOMENTAR