Penghasilannya dari melawak pun kerap digunakan untuk membeli barang-barang mahal, salah satunya korset seharga Rp 250 juta.
Hal tersebut diungkapkan Nunung saat menjadi bintang tamu di program televisi Bukbernya Wow Banget Trans 7 pada Rabu (29/5/2019).
Baca Juga: Cantiknya Penampilan Irish Bella Kenakan Hijab di Acara Tasyakuran Kehamilan
"Gue pernah denger mami ini (Nunung) selalu pakai barang-barang yang harganya luar biasa. Mi, jujur, mami punya korset yang harganya Rp100 juta lebih," kata Denny Cagur.
"Rp125 (juta)," sahut Nunung santai.
Baca Juga: Puteri Indonesia Ini Pernah Dikabarkan Kabur Lantaran Ikuti Aliran Sesat, Begini Kondisinya Sekarang
Tak tanggung-tanggung, harga Rp125 juta tersebut dipatok hanya untuk satu korset. Sedangkan, Nunung mengaku memiliki dua korset.
"Gue beli (korset) lagi satu lagi," ujar Nunung.
"Bayangin, dua korset Rp250 juta. Rp250 juta buat bungkus perut," seru Denny tercengang.
Selain itu, dari penampilannya sehari-hari, Nunung juga selalu terlihat mengenakan perhiasan-perhiasan berukuran besar.
Baca Juga: Punya Anak Tajir Melintir, Lihat Tampilan Ibunda Nagita Slavina Pakai Gamis Senilai Rp 8,7 Juta
Social Bella 2024, Dorong Inovasi dan Transformasi Strategis Industri Kecantikan Indonesia
Source | : | youtube.com,Tribunnews.com,instagram.com |
Penulis | : | Ratnaningtyas Winahyu |
Editor | : | Nita Febriani |
KOMENTAR