Nakita.id - Baik itu saat bermain, maupun prestasi di sekolah, Moms mungkin melihat betapa gigih dan kompetitifnya si kecil.
Sayangnya, tidak semua usaha yang mereka lakukan akan berbuah kemenangan.
Agar kuat menghadapi segala pengalaman hidup, termasuk kekalahan, orangtua perlu mengajari anak menerima hal tersebut.
Lantas, apa yang harus dilakukan orangtua?
Agar anak tak terus terpuruk dalam emosinya, Moms perlu melatih anak untuk bersikap lapang dada dalam menerima kekalahan.
Nah Moms bisa ikuti tipsnya berikut ini lho untuk mencobanya.
L'Oreal Bersama Perdoski dan Universitas Indonesia Berikan Pendanaan Penelitian dan Inovasi 'Hair & Skin Research Grant 2024'
Source | : | verywellfamily.com |
Penulis | : | Ine Yulita Sari |
Editor | : | Nita Febriani |
KOMENTAR