Nakita.id - Bingung mencari resep camilan di rumah untuk keluarga, Moms?
Atau Moms ingin mencoba bereksperimen bikin camilan sendiri?
Nah, resep otak-otak goreng ikan lele bikin Moms tak lagi bingung membuat camilan.
Cara menyajikan resep otak-otak goreng ikan lele juga sangat mudah dikreasikan langsung di rumah.
Baca Juga: Resep Sop Buah Air Jeruk Enak, Segarnya Langsung Nampol Di Lidah
Waktu: 60 Menit
Sajian: 17 Buah
Bahan:
300 gram ikan lele tanpa tulang, haluskan
1 sendok teh garam
1/8 sendok teh merica bubuk
1 sendok teh gula pasir
1 buah putih telur
30 ml santan, dari 1/4 butir kelapa
100 gram tepung sagu
1 batang daun bawang, iris halus
25 gram tepung sagu, untuk taburan
6 lembar daun pisang, untuk alas
500 ml minyak, untuk menggoreng
Berikutnya: Bumbu Halus dan Bahan Pelengkap
Penulis | : | David Togatorop |
Editor | : | David Togatorop |
KOMENTAR