Nakita.id - Salah satu aktor yang sangat populer di tahun 90-an adalah Sahrul Gunawan.
Nama Sahrul Gunawan melejit setelah sukses membintangi sinetron berjudul 'Jinny Oh Jinny'.
Sejak saat itu, Sahrul Gunawan malang melintang di beberapa judul sinetron.
Kisah cinta Sahrul Gunawan juga selalu menjadi sorotan.
Baca Juga: #LovingNotLabelling Berpotensi Rusak Masa Depan, Jangan Ucapkan Sederet Hal Ini Pada Anak
Sahrul menikah dengan perempuan cantik bernama Indriani Hadi pada 3 Februari 2007.
Sayangnya, pernikahan tersebut berujung kandas pada 2016 silam.
Menyandang status duda, Sahrul Gunawan sempat membuat heboh lantaran ingin mempersunting gadis muda.
Bagaimana tidak, gadis cantik bernama Amanda ini masih berusia 19 tahun!
Rayakan Hari Ibu dengan Kenyamanan di Senyaman, Studio Yoga dan Meditasi Khusus Wanita Berdesain Modern serta Estetik
Source | : | Nova.id |
Penulis | : | Diah Puspita Ningrum |
Editor | : | Nita Febriani |
KOMENTAR