nakita.id - Sempak menyembunyikan hingga akhirnya menikah seminggu lalu, kini Cut Meyriska dan Roger Danuarta tak lagi malu-malu menyembunyikan kemesraan di hadapan publik.
Kedua pasangan artis yang sempat membintangi sebuah sinetron Istri-Istri Akhir Zaman ini akhirnya resmi mengikat hubungannya asmara dalam janji suci pernikahan yang berlangsung hikmat pada Sabtu (17/8) lalu.
Memilih Kota Medan sebagai tempat mengikrarkan cintanya, Roger Danuarta pun tak kalah romantis dengan memberikan mahar berupa lantunan ayat suci Alquran surat Arrahman.
Hal inilah yang membuat banyak orang merasa meleleh hatinya dan mengidolakan Roger serta Cut Meyriskan sebagai pasangan yang serasi.
Source | : | Gridhealth.id |
Penulis | : | Soesanti Harini Hartono |
Editor | : | Soesanti Harini Hartono |
KOMENTAR