Mendapat bra dan celana dalam, Gading pun terkekeh.
Seakan mengetahui Gading Marten masih betah menyendiri, Andre Taulany kebingungan Gading Marten akan memberikan pada siapa hadiah tersebut.
"Gading, lu dapet kado ini buat apa?" tanya Andre Taulany.
"Ini buat apa atau buat siapa?" sahut Gading Marten.
"Ya buat investasi, siapa tahu ya kan?" tutur Andre Taulany.
Seakan mengamini perkataan sahabatnya tersebut, Gading Marten pun berkelakar bahwa hadiah dalaman wanita tersebut bisa jadi pancingan agar segera ada wanita yang kepincut dengannya.
"Doa pancingan," jelas Gading Marten.
"Pancingan," papar Andre Taulany sembari tertawa.
Kira-kira disimpan atau diberikan untuk siapa ya Moms?
Penulis | : | Yosa Shinta Dewi |
Editor | : | David Togatorop |
KOMENTAR