Nakita.id - Moms, banyak orang yang bilang jika seorang ibu yang terkena cacar air saat menyusui harus dipisahkan dengan bayinya agar tidak tertular.
Namun penelitian telah menemukan bahwa ketika seorang ibu divaksinasi pasca-melahirkan, tidak ada bukti virus varicella atau cacar air dalam ASI ibu dan juga tidak ada penularan virus ke bayi dalam kasus seperti itu.
Dokter menyarankan untuk mengidentifikasi wanita yang rentan terhadap virus selama kehamilan dan memastikan vaksinasi mereka setelah melahirkan.
Oleh karena itu, sangat aman untuk melakukan vaksinasi saat menyusui.
Banyak dokter mengatakan bahwa ibu yang terserang cacar air dapat dengan aman menyusui bayinya seperti biasa.
Namun, perlu untuk menutupi ruam atau vesikel pada payudara yang disebabkan oleh penyakit, untuk meminimalkan risiko penularannya.
Dilansir dari parentingfirstcry, ada perawatan untuk ibu menyusui yang terkena cacar air seperti berikut:
Wapres Gibran Minta Sistem PPDB Zonasi Dihapuskan, Mendikdasmen Beri Jawaban 'Bulan Februari'
Source | : | parenting.firstcry.com |
Penulis | : | Puput |
Editor | : | Cynthia Paramitha Trisnanda |
KOMENTAR