Sifat sebenarnya diungkap Cut Meyriska, Roger Danuarta lantas mengisengi istrinya itu.
"Dia juga gelian banget nih," papar Roger Danuarta seraya memegang telapak tangan Cut Meyriska.
"Tabok nih," kelakar Cut Meyriska.
Tak terima dijahili, Cut Meyriska kesal.
"Pokoknya kamu iseng banget dan bercandaan, gak lucu," tegas Cut Meyriska.
Sebelumnya, mereka baru saja pulang dari honeymoon di Singapura selama 1 minggu.
Tak hanya berdua, rupanya ayah dan ibu Cut Meyriska juga turut bergabung dalam bulan madu tersebut.
Mereka pun tak lagi sungkan mengumbar kebahagiaan keluarga barunya.
Wah, harmonis selalu ya Cut Meyriska dan Roger Danuarta!
Source | : | YouTube |
Penulis | : | Salmaa Awwaabiin |
Editor | : | Poetri Hanzani |
KOMENTAR