Gejala penarikan ini dapat terjadi saat Moms tertidur.
Baca Juga: Hindari Konsumsi Kopi Selama Menstruasi, Bisa Berdampak Buruk Bagi Tubuh
Jadi tidak mengherankan jika Moms bangun merasa gelisah atau cemas setelah merokok malam sebelumnya.
4. Faktor lingkungan
Kamar tidur Moms adalah hal pertama yang dilihat ketika bangun.
Para ahli mengatakan bahwa kekacauan sebenarnya dapat menyebabkan stres karena rangsangan berlebih, jadi pastikan untuk menjaga area tetap bersih dan rapi.
Untuk yang paling penting, cobalah memaparkan diri Moms ke cahaya alami daripada pencahayaan dalam ruangan buatan.
Baca Juga: Perut Kembung Saat Hamil Bikin Tak Nyaman, Ketahui Dulu Penyebabnya Moms
Juga ada baiknya memeriksa apakah secara tidak sadar menghubungkan suara alarm dengan sesuatu yang negatif.
Mungkin suara alarm ini membangunkan Moms pada serangkaian hari-hari buruk di masa lalu.
Dalam hal ini, cobalah mengubah suara alarm Moms untuk menghilangkan efek pengkondisian klasik.
Nah kira-kira seperti itu Moms, apa ada pemicu di atas yang memang Moms rasakan?
Source | : | Medical Daily |
Penulis | : | Rachel Anastasia Agustina |
Editor | : | Cynthia Paramitha Trisnanda |
KOMENTAR