Pada kenyataannya, duda justru lebih diagung-agungkan.
"Kalau duda tuh kayaknya selalu diagung-agungnya wah gitu. Tapi kalau janda tuh jelek," sambung Ussy.
"Padahal tidak semua janda itu tidak terhormat dan lagi janda itu hanya status."
Menanggapi pertanyaan Ussy, Ririn pun mengatakan bahwa semua yang terjadi adalah kehendak Tuhan.
Status janda dua kalinya sekarang ini pun sudah ditakdirkan.
"Aku nggak pernah tuh waktu kecil tulis biodata Ririn Ekawati, umur segini, hobi nyanyi, cita-cita janda, nggak pernah!," jelas Ririn.
Sebagai manusia, perempuan berusia 36 tahun itu tak bisa melawan apa yang menjadi takdir Tuhan.
Taro dan AGLXY, Hadirkan Semangat Eksplorasi dan Keberanian Masa Kecil Lewat #ReigniteYourInnerChild
Source | : | YouTube |
Penulis | : | Ine Yulita Sari |
Editor | : | Poetri Hanzani |
KOMENTAR