Diketahui meningitis sendiri merupakan salah satu penyakit berbahaya yang justru biasanya menyerang bayi dan anak-anak.
Meningistis terkenal pula sebagai radang selaput otak, penyakit ini memengaruhi selaput halus (meninges) yang menutupi otak dan sumsum tulang belakang.
Jika tidak segera ditangani, meningitis dapat sangat berbahaya karena bisa menyebabkan kelumpuhan dan bahkan kematian.
Ashanty sendiri divonis meningitis pada tahun 2013.
Kini ia sudah berhasil melawan penyakit tersebut, namun harus tetap berjuang melawan penyakit autoimun yang sekarang menghampirinya.
Yuk Moms kita doakan semoga Ashanty selalu diberi kesehatan.
Source | : | Kompas.com |
Penulis | : | Salmaa Awwaabiin |
Editor | : | Poetri Hanzani |
KOMENTAR