"Kakak mau beli apa? Pokokya ibu mau lihat deh katanya bisa nawar, tadi cabe (bisa nawar) sekarang bisa nggak?" Pinta Heidy.
Dalam video tersebut, Heidy juga menyuruh Alma menghitung pengeluarannya saat belanja saat itu dan membandingkan dengan makanan yang dibeli via online.
"Jadi Kakak itung ya, kira-kira lebih mahal kalo nge-gofood atau kamu bikin kaya gini," ujar Heidy.
Baca Juga: Fakta Sebelum Bintang Kpop Sulli Meninggal, Sampai Minta untuk Dicintai Semua Orang?
Melihat tayangan itu, banyak warganet yang memberikan pujian dengan apa yang dilakukan oleh Heidy pada anaknya.
"Ibu nya lg ngajarin anaknya, gpp lah diajarin nawar. Hidup mah kan ga sll diatas, bagus diajarin belanja di pasar," tulis ela agustin.
"ibu2 sejati, selalu ngajarin irit ke anak perempuannya, belanja n masak sendiri, persis emak gw," tulis Shinta Maya.
"Masya Allah liat alma disini apa adanya, cantik.. nurut sama bunny," tulis Irma Nurlatifah.
Baca Juga: Setelah Terkena Penyakit Autoimun, Ashanty Sering Bahas Kematian, Ternyata Ini Bahayanya untuk Tubuh
Dorong Bapak Lebih Aktif dalam Pengasuhan, Sekolah Cikal Gelar Acara 'Main Sama Bapak' Bersama Keluarga Kita dan WWF Indonesia
Source | : | YouTube |
Penulis | : | Riska Yulyana Damayanti |
Editor | : | Saeful Imam |
KOMENTAR