Nakita.id - Kisah cinta selebriti Tanah Air yang satu ini tidak ada habisnya menjadi sorotan publik.
Sampai tidak sedikit juga warganet yang menjodoh-jodohkan Ayu Ting Ting dengan teman selebriti lainnya.
Seperti kita ketahui Ayu Ting Ting sedang dijodoh-jodohkan dengan Ivan Gunawan dan Shaheer Sheikh, aktor asal India.
Kedekatan Ivan Gunawan dan Ayu Ting Ting sudah bukan rahasia, sebab berada di dalam acara TV yang sama membuat mereka tidak bisa menutupi kedekatannya.
Kisah cinta sang pedangdut dengan aktor asal India Shaheer pun juga kerap menjadi sorotan.
Keduanya masih berhubungan baik bahkan berkolaborasi di sebuah FTV meski sudah tidak 'bersama' lagi.
Tidak bisa dipungkiri kalau status janda membuat banyak laki-laki tertarik dengan Ayu Ting Ting.
Serunya Van Houten Baking Competition 2024, dari Online Challenge Jadi Final Offline
Source | : | YouTube |
Penulis | : | Diah Puspita Ningrum |
Editor | : | Cynthia Paramitha Trisnanda |
KOMENTAR