Nakita.id – Ada banyak cara yang bisa Moms lakukan untuk mendapatkan berat badan ideal.
Meski tak ada cara instan, tapi semua hal yang Moms jalani untuk menurunkan berat badan akan berhasil bila dilakukan secara konsisten.
Mulai dari mengatur pola makan hinggarajin berolahraga, ada pula beberapa rutinitas yang bisa membantu Moms menurunkan berat badan secara cepat.
Baca Juga: Asyik! Melakukan Hal Ini Akan Menurunkan Berat Badan Secara Instan
Salah satunya adalah rutinitas sebelum tidur.
Ternyata, ada beberapa hal yang bisa Moms lakukan untuk membantu menurunkan berat sesaat sebelum tidur. Apa saja?
Baca juga: Agar Berat Badan Tidak Naik Turun, Ini Rahasianya
ShopTokopedia dan Tasya Farasya Luncurkan Kampanye ‘Semua Jadi Syantik’, Rayakan Kecantikan yang Inklusif
Source | : | Healthline |
Penulis | : | Nita Febriani |
Editor | : | Nita Febriani |
KOMENTAR