Nakita.id - Ariel Tatum dikenal publik sebagai aktris pemain sinetron/FTV dan film layar lebar.
Mengawali karier sejak 2004, Ariel Tatum mulai dari seorang bintang iklan hingga mendapat peran dalam film drama musikal.
Tak hanya film layar lebar, Ariel Tatum juga mulai memasuki dunia seni peran sinetron Indonesia.
Pada 2006, wanita kelahiran 8 November 1996 itu, membintangi sinetron berjudul Abadi Untuk Selamanya.
Namun tahukah Moms, kalau Ariel Tatum juga pandai bernyanyi?
Hal ini terlihat dari beberapa single yang telah ia rilis di antaranya Curi-Curi, Tanpa Kata, dan Sampai Mati.
Baca Juga: Penuhi Jadwal MPASI Sayur Si Kecil dengan Coba Resep Kroket Kentang Wortel untuk Bayi 11 Bulan
Source | : | Kompas.com |
Penulis | : | Cecilia Ardisty |
Editor | : | Poetri Hanzani |
KOMENTAR