4. Pernikahan Sudah di Depan Mata, Mbak You Justru Terawang Kegundahan Hati Richard Kyle untuk Persunting Jessica Iskandar, Belum Mantap?
Pernikahan pasangan artis Richard Kyle dan Jessica Iskandar memang sudah di depan mata.
Pasalnya, pasangan beda negara ini sudah melangsungkan pertunangan yang mengikat janji mereka untuk menikah.
Richard Kyle juga sudah mendatangkan orang tuanya dari Australia untuk 'meminta' Jessica Iskandar sebagai istri.
Namun, beberapa pekan terakhir, kekuatan cinta Richard Kyle dan Jedar seolah sedang diuji.
Hal ini karena Richard Kyle harus menjalani operasi di Australia, dan keduanya harus terpisah sementara waktu.
Kondisi Richard yang semakin kurus dan harus menggunakan kursi roda pun menimbulkan pertanyaan.
Baca selengkapnya di sini.
Baca Juga: Tarik Tunai di ATM Tapi Saldo Tak Berkurang, Diduga 12 Petugas Satpol PP Berhasil Bobol Rp 31 Miliar
Rayakan Hari Ibu dengan Kenyamanan di Senyaman, Studio Yoga dan Meditasi Khusus Wanita Berdesain Modern serta Estetik
Penulis | : | Maharani Kusuma Daruwati |
Editor | : | Nakita_ID |
KOMENTAR