Nakita.id - Kisruh rumah tangga Karen Pooroe sempat heboh dengan kabar perselingkuhan suaminya Arya Satrio dengan Marshanda.
Karen Pooroe mengaku telah memergoki suaminya berada di apartemen Marshanda.
Kasus ini berawal ketika Karen Pooroe mengaku terjadi kekerasan rumah tangga yang menyebabkan suaminya tersebut membawa anaknya pergi dari rumah.
Mendapati suaminya berada di apartemen Marshanda, Karen Pooren langsung mengungkapkan bahwa Arya Satria berselingkuh.
Setelah bungkam cukup lama akhirnya Arya Satria buka suara.
Terlebih, nama artis peran Marshanda juga terseret kasusnya yang membuatnya merasa harus buka suara.
Disebutkan oleh Arya jika sebenarnya dirinya dengan Marshanda sudah bersahabat sejak keduanya masih kecil.
Lewat Ajang Bergengsi Pucuk Cool Jam 2024, Teh Pucuk Harum Antar Anak Indonesia 'Bawa Mimpi Sampai ke Pucuk'
Source | : | Kompas.com,nova.id |
Penulis | : | Ine Yulita Sari |
Editor | : | Nita Febriani |
KOMENTAR