Nakita.id - Masih ingat dengan artis cantik Dina Lorenza?
Artis peran yang amat diganderungi di era 90-an ini memang lama tak terdengar kabarnya.
Tercatat, di 2019 ini, Dina Lorenza telah membintangi sejumlah judul sinetron, antara lain 'Para Pencari Tuhan' dan 'Cinta Karena Cinta'.
Dina sendiri kini menyandang status janda usai bercerai dengan Ghatan Saleh Halabi, yang juga mantan suami Cut Keke pada 2018 lalu.
Kebedaraannya bak hilang ditelan bumi usia berpisah dari Dina Lorenza, siapa sangka ada kabar buruk dari Ghatan.
Ghatan rupanya terlibat kasus penganiayaan dan kini sedang berurusan dengan polisi.
Polisi tengah menunggu kedatangan Gathan Saleh, untuk dimintai keterangan terkait kasus penganiayaan terhadap asisten dari penyanyi sekaligus DJ, Nathalie Holscher.
Kepala Bidang Humas Polda Metro Jaya Kombes Yusri Yunus mengatakan, polisi mengagendakan pemeriksaan Gathan hari Senin (9/12/2019) lalu.
Rayakan Hari Ibu dengan Kenyamanan di Senyaman, Studio Yoga dan Meditasi Khusus Wanita Berdesain Modern serta Estetik
Source | : | kompas.com |
Penulis | : | Diah Puspita Ningrum |
Editor | : | Cynthia Paramitha Trisnanda |
KOMENTAR